Buletin Jatisia Denva Kebaktian Minggu Paskah, 4 April 2021
Bersorak-sorai muliakan namaNyaDia berperang ganti kitaBertepuk tangan muliakan namaNyaDia selamatkan jiwa kitaSatu-satunya penebusKalahkan mautBangkit dan hidupTuhan yang memberi kemenanganBersama kita, di dalam kitaMasuk dalam kemuliaanNyaDia perlindungan dan pengharapan
Ada tempat yang mulia
Anugrah-Mu tercurah
Kau berikan hidupMu
S'bagai ganti dosaku
Lebih dari yang kukira
Pengampunan yang kutrima
Kasih Yesus yang abadi
Mengalir di kalvari
Oleh karna salib-Mu
Seluruh hidupku milik-Mu, Tuhan
Darah-Mu sucikankuKuasa salib-Mu pulihkanku
Pemimpin Acara:
“TUHAN ada di dalam bait-Nya yang kudus. Berdiam dirilah di hadapan-Nya, ya segenap bumi! Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai! Ketahuilah, bahwa TUHANlah Allah; Dialah yang menjadikan kita dan punya Dialah kita, umat-Nya dan kawanan domba gembalaan-Nya.”
S'mua kar'na anug'rahMuHari ini adaBukan kar'na kuatkuNamun kar'na Roh-MuKubawa hatiku, penyembahankuKu s'makin berkurangYesus s'makin bertambahMengikut YesusItulah kesukaan hatikuKulepas semua hakkuUntuk mengenal kehendak-Nya dihidupkuMengiring YesusItulah kekuatan hidupkuKuyakin anug'rah-Nya mampuJadikanku hamba yang berkenan s'laluKumau berkenan s'lalu
Doa Pembukaan: Pemimpin Acara
Alfred H. Ackley, 1933Alfred H. Ackley, 1933Galatia 2:20; Ibrani 7:251=Bes 6/81: Tuhan yang kulayani t'lah bangkit hidup t'rus;Meski disangkal orang, hiduplah Penebus;Penuh berkat tanganNya, lembut suaraNya;Tuhan yang kuperlukan s'lalu ada.Ref.Hidup, hidup, ya hidup Tuhanku!Tuhan dekat tiap saat, sepanjang jalanku.Hidup, hidup, Juru Selamatku!Sungguhlah hidup Tuhanku, hidup di hatiku!2: Tuhan memelihara seluruh dunia;Ku takkan putus asa, meski hati lelah;Tuhanlah yang memimpin, meski mend'ru topan;Kelak kedatanganNya kunantikan.3: Hai Kristen, puji Tuhan, angkatlah suaramu!Ucapkan haleluya, Kristuslah Rajamu!Harapan manusia, Penolong yang setia;Tak ada yang setara dengan Dia.
Kumenang kumenang : SM Kelas Pratama
Panggilan Memberi: Mazmur 118: 28-29
Charles Wesley, 1739tak dikenal, 17081 Korintus 15:3-4; 1 Korintus 15:54-571=C 4/41: Kristus bangkitlah sudah, Haleluya!Bumi surga soraklah, Haleluya!Malak, insan bergemar, Haleluya!Sambut Raja yang besar, Haleluya!2: Kristus bangkitlah sudah, Haleluya!Kuasa dosa t'lah kalah, Haleluya!Kubur, mana jayamu? Haleluya!Maut, dimana kuasamu? Haleluya!3: Kristus bangkitlah sudah, Haleluya!Kasih Allah tercurah, Haleluya!T'lah genaplah karyaNya, Haleluya!Pintu Firdaus terbuka, Haleluya!4: Hai berhimpun bersama, Haleluya!Junjung tinggi Sang Raja, Haleluya!Kita s'karang t'lah menang, Haleluya!Surga mulia terbentang, Haleluya! Amin.
Saat Tenang dan Doa Khusus/Syafaat: Pdm Andreas
Diakhiri dengan Nyanyian Doa Yabes
"Kiranya Engkau memberkati aku berlimpah-limpah dan memperluas daerahku,
dan kiranya tangan-Mu menyertai aku, dan melindungi aku dari pada malapetaka, sehingga kesakitan tidak menimpa aku!" (1 Tawarikh 4:10)
Teks: 1 Korintus 15:20
KHOTBAH: Kristus Sungguh Bangkit, Dialah Sang Hidup - Pdt. Johni Mardisantosa
Fanny J. Crosy, 1873; terjemahan E. L. PohanPhoebe P. Knapp2 Korintus 1:21-221=D 6/81: Jaminan mulia ku diberi,Karna Yesus milikku abadi;Ahli warisNya yang ditebus,Dan yang dibasuh darah kudus.Ref.Aku nyanyikan, aku sebar:Juru S'lamatku Mahabesar!Aku nyanyikan, aku sebar:Juru S'lamatku Mahabesar!2: Hilang dukaku, hilang keluh;Aku serahkan hidupku penuh;Bisikan malak warta gemar,Rahmat, kasihNya sungguh besar.3: Aku serahkan diri penuh;Dalam Tuhanku hatiku teguh;Sambil menunggu di dunia,Ku dipenuhi kasih mesra.
Hidup Benar Bagi Sang Penebus : SM Kelas Senior
Games Paskah
Refleksi Paskah : TPW Karawaci
Pantun Paskah : SM Keluarga Muda
Doa Penutup dan Berkat: Pdt.Johni Mardisantosa
Peter C. Lutkin, 1900Bilangan 6:24-261=C 4/41: Tuhanmu memberkatimu;Tuhan melindungi, menyinarimu,Memb'ri kasih karunia;Tuhan menyinarimu dengan wajahNya,Memb'ri kasih karunia, karunia;Damai sejaht'ra dib'ri Tuhanmu. Amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar