Buletin Jatisia Denva Kebaktian Minggu Pagi, 13 November 2022
- sudah divaksin 3 x, tidak positif covid, dan/ atau tidak ada kontak erat dengan yang positif covid. ( warna hijau pada aplikasi pedulilindungi)- sudah divaksin 2 x, tidak positif covid, dan/ atau tidak ada kontak erat dengan yang positif covid. ( warna hijau pada aplikasi pedulilindungi)- Tidak dalam keadaan demam, batuk, pilek.- suhu badan tidak diatas 37,3°C.- membawa masker dan memakainya sepanjang Kebaktian.- membawa peralatan ibadah sendiri (Alkitab).Sesampainya di Gereja dengan Protokol kesehatan:- Cuci tangan- Memakai masker sepanjang Kebaktian.- Cek Suhu tubuh tidak diatas 37,5°C- Cekin Scan Barcode Peduli lindungi untuk memasuki ruangan Gedung Gereja, saat akan masuk ada di pintu utama Gereja.- Tidak menggeser kursi yang sudah diatur dan tetap menjaga untuk tidak berkerumun sebelum dan selesai Kebaktian.- Cekout Setelah selesai Kebaktian Scan Barcode Peduli lindungi untuk meninggalkan Gedung Gereja, ada di Papan pengumuman sebelah lift dan papan pengumuman Depan meja resepsionis.
Pemimpin Acara Kebaktian: Bpk. Ganang Wisnugroho
Singer : Damaini Kristiani Hia
Acara Kebaktian
Saat ku menyembahMuRohMu bekerjasaat ku memujiMu Kau bertahta diatas pujianku angkat hatikukupandang kekudusanMusaat kusembah memujiMukurasakan kehadiranMu Tuhan
Pemimpin Acara:
“TUHAN ada di dalam bait-Nya yang kudus. Berdiam dirilah di hadapan-Nya, ya segenap bumi! Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai! Ketahuilah, bahwa TUHANlah Allah; Dialah yang menjadikan kita dan punya Dialah kita, umat-Nya dan kawanan domba gembalaan-Nya.”
Yesusku PenyelamatkuTiada Yang S'perti EngkauSetiap Hari Ku MemujiKeajaiban KasihmuPenghibur, PelindungMenara KekuatanBiarlah Semua Yang BernafasTak Berhenti MenyembahmuReff:Nyanyi Dan Bersoraklah Bagi DiaPujian Hormat Kuasa Bagi RajaGunung Tunduk Laut BergeloraMendengar NamamuKu Bersuka Atas PerbuatanmuS'lamanya Ku Kasihi Engkau TuhanTiada Janji S'perti Yang Ada Padamu
Doa Pembukaan: Pemimpin Acara
(God, Our Father, We Adore Thee)George W. Frazer, 1904Yohanes 1:12; Yohanes 1:29; Yohanes 1:32-341=F 4/41: Allah Bapa kami puja Dan muliakan namaMu!Dalam Kristus Firman Allah Kami anak-anakMu.Allah Bapa kami puja Dalam pujian merdu!Allah Bapa kami puja Dalam pujian merdu!2: Putra Allah kami puja, Anak Domba yang megah!Korban yang teramat mulia T'lah memb'ri sejahtera.Putra Allah kami puja, Yang mati di Golgota!Putra Allah kami puja, Yang mati di Golgota!3: Rohulkudus kami puja, Roh Penghibur yang mesra!Roh Penolong yang setia Diutus dari surga.Rohulkudus kami puja, Roh Pemb'ri karunia!Rohulkudus kami puja, Roh Pemb'ri karunia!4: Bapa, Putra, Rohulkudus, Tritunggal kami sembah!Karna berkat dalam Kristus, Pujian kami ria.Tuhan Allah kami puja Sampai s'lama-lamanya!Tuhan Allah kami puja Sampai s'lama-lamanya!
“Allahku Engkau, aku hendak bersyukur kepada-Mu, Allahku, aku hendak meninggikan Engkau. Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.”
Saat memberi Persembahan dan Persepuluhan dengan diiringi Musik Instrument dari Gereja (share screen power point barcode bank dan pemintaan Bukti tanfer)
(Savior, Like a Shepherd Lead Us)lagu Inggris tak dikenal, 1836William B. BradburyYesaya 40:111=Des 4/41: Yesus, bagaikan Gembala, T'rus pimpinlah umatMuAtas padang hijau rata: Nyaman rasa dikalbu;Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Kami jadi milikMu;Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Kami jadi milikMu.2: Pimpin kami, ya Gembala, Pada jalan yang benar;Jaga kami dari dosa, Agar tidak tercemar;Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Doa kami O dengar!Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Doa kami O dengar!3: Tuhan sudah menjanjikan: Bagi orang tercelaKasihMu dikaruniakan; Hati kami 'kan lega;Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Kini kami tengadah.Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Kini kami tengadah.4: Kami rindukan anug'rah; Nyatakan kehendakMu,Agar kasihMu melimpah Dalam hidup yang baruTuhan Yesus, Tuhan Yesus, Takkan lalu kasihMu.Tuhan Yesus, Tuhan Yesus, Takkan lalu kasihMu.
Saat Tenang dan Doa Khusus/Syafaat: Ibu Retno Kusuma Astuti
Diakhiri dengan Nyanyian Doa Yabes
"Kiranya Engkau memberkati aku berlimpah-limpah dan memperluas daerahku,
dan kiranya tangan-Mu menyertai aku, dan melindungi aku dari pada malapetaka, sehingga kesakitan tidak menimpa aku!" (1 Tawarikh 4:10)
(Take My Life and Let It Be Consecrated)Frances R. Havergal, 1874Henri A. C. Malan, 1823; gubahan Lowell Mason, 18411 Tesalonika 5:23-241=F 4/41: Jiwa raga, ya Tuhan,PadaMu kubaktikan,Dan sepanjang umurkuAku jadi hambaMu,Aku jadi hambaMu.2: Tangan, kaki gunakanBagi karyaMu, Tuhan,Agar rajin dan cepatKerja Tuhan kubuat,Kerja Tuhan kubuat.3: Pakai juga lidahku,Memasyhurkan namaMu;Bilamana ku nyanyi,Hanya Yesus kupuji,Hanya Yesus kupuji.4: Kuabdikan hartaku,Waktu juga bagiMu;Akal dan kepandaian,Gunakanlah, ya Tuhan,Gunakanlah, ya Tuhan.5: Kubaktikan hatiku,Karna itu milikMu;Dalamnya bertakhtalahDan berkuasa s'lamanya,Dan berkuasa s'lamanya.
(The Lord Bless You and Keep You)
Peter C. Lutkin, 1900Bilangan 6:24-261=C 4/41: Tuhanmu memberkatimu;Tuhan melindungi, menyinarimu,Memb'ri kasih karunia;Tuhan menyinarimu dengan wajahNya,Memb'ri kasih karunia, karunia;Damai sejaht'ra dib'ri Tuhanmu. Amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar