Buletin Jatisia Denva Kebaktian Minggu Pagi, 4 Desember 2022
- sudah divaksin 3 x, tidak positif covid, dan/ atau tidak ada kontak erat dengan yang positif covid. ( warna hijau pada aplikasi pedulilindungi)- sudah divaksin 2 x, tidak positif covid, dan/ atau tidak ada kontak erat dengan yang positif covid. ( warna hijau pada aplikasi pedulilindungi)- Tidak dalam keadaan demam, batuk, pilek.- suhu badan tidak diatas 37,3°C.- membawa masker dan memakainya sepanjang Kebaktian.- membawa peralatan ibadah sendiri (Alkitab).Sesampainya di Gereja dengan Protokol kesehatan:- Cuci tangan- Memakai masker sepanjang Kebaktian.- Cek Suhu tubuh tidak diatas 37,5°C- Cekin Scan Barcode Peduli lindungi untuk memasuki ruangan Gedung Gereja, saat akan masuk ada di pintu utama Gereja.- Tidak menggeser kursi yang sudah diatur dan tetap menjaga untuk tidak berkerumun sebelum dan selesai Kebaktian.- Cekout Setelah selesai Kebaktian Scan Barcode Peduli lindungi untuk meninggalkan Gedung Gereja, ada di Papan pengumuman sebelah lift dan papan pengumuman Depan meja resepsionis.
Pemimpin Acara Kebaktian: Sdri. Dumaria Simbolon
Singer : Ibu Endah; Timothy
Acara Kebaktian
Telah Tiba SaatnyaTuhan Memulihkan Umat-NyaTiuplah SangkakalaPujilah DiaMari Kita BersamaBekerja Giat Di Ladang-NyaMenuai Jiwa-JiwaBagi-Mu YesusReff:Bermazmurlah Bagi AllahBermazmurlah Bagi DiaBermazmurlah Bagi Raja KitaTuhan Bebaskan Umat-NyaDari Belenggu DosaDengan Diiringi Sorak-SoraiSorak-SoraiSorak-SoraiSorak-SoraiSorak-Sorai!
Pemimpin Acara:
“TUHAN ada di dalam bait-Nya yang kudus. Berdiam dirilah di hadapan-Nya, ya segenap bumi! Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai! Ketahuilah, bahwa TUHANlah Allah; Dialah yang menjadikan kita dan punya Dialah kita, umat-Nya dan kawanan domba gembalaan-Nya.”
ADVEN 2 - Seruan Untuk Pertobatan
Pembacaan Narasi Adven Kedua:
Pembacaan I: Yesaya 11:1-10
Pembacaan II: Roma 15:4-9
Penyalaan Lilin Adven 1 oleh Pdm. Yogga Tri Hartanto & Ibu Eva Monica
Firman jadi manusiaDiam diantara kitaAda hidup terang bagi manusiaEngkau datang bagi kepunyaan-MuYesus Kaulah juruselamatkuKuakui Kau Tuhan bagikuKau terang bagi saat gelapkuKau pintu bagi setiap jalan(Hu-uu)Firman jadi manusia (firman jadi manusia)Diam diantara kita (diam diantara kita)Ada hidup terang bagi manusiaEngkau datang bagi kepunyaan-MuYesus Kaulah juruselamatkuKu akui Kau Tuhan bagikuKau terang bagi saat gelapkuKau pintu bagi setiap jalanYesus Kaulah juruselamatkuKu akui Kau Tuhan bagikuKau terang bagi saat gelapkuKau pintu bagi setiap jalanKau pintu bagi setiap jalan
Doa Pembukaan: Pemimpin Acara
(Angels, from the Realms of Glory)James Montgomery, 1816Henry Smart, 1867Lukas 2:8-38; Matius 2:1-111=Bes 4/41: Hai malaikat dari surga,Atas bumi kabarkan:Janji Allah sudah nyata,Almasih dilahirkan!Ref.B'rilah hormat, B'rilah hormat!Kristus Raja mulia!2: Hai gembala yang dipadang,T'rima kabar yang mulia:Allah serta kita s'karang,Sudah jadi manusia!3: Orang Majus, hai sekarangTinggalkan renunganmu:Lihat bintang t'rang cemerlang;Carilah Raja itu!4: Para saleh pada mezbahT'rus menanti tak henti;Tiba-tiba Anak AllahTampak di tempat suci.5: Hai semua yang bertobat,Dosamu dihapuskan;Hukuman diganti berkat;Rantaimu diputuskan.
Panggilan Memberi: Mazmur 118: 28-29
“Allahku Engkau, aku hendak bersyukur kepada-Mu, Allahku, aku hendak meninggikan Engkau. Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.”
Saat memberi Persembahan dan Persepuluhan dengan diiringi Musik Instrument dari Gereja (share screen power point barcode bank dan pemintaan Bukti tanfer)
(Joy to the World! The Lord Is Come)Isaac Watts, 1719George F. Handel; gubahan Lowell Mason, 1839Mazmur 981=D 2/41: Hai dunia bersukalah, Tuhanmu t'lah datang!Hai sambutlah Raja surga;Alam nyanyi riang, Alam nyanyi riang,Alam, Alam nyanyi riang.2: Hai dunia bersukalah, rajamu nobatkan!Bukit, padang, gunung, lembah,Gemakan pujian, Gemakan pujian,Gema, Gemakan pujian.3: Dosa tak lagi berdaya; Duka pun 'kan lenyap.Anug'rahNya melimpahlah;Gentarlah kuasa g'lap, gentarlah kuasa g'lap,Gentar, Gentarlah kuasa g'lap.4: Kini bertakhta Almasih, Dengan sejahtera;PerintahNya penuh kasih;Mari sembah Dia, Mari sembah Dia,Mari, Mari sembah Dia.
Saat Tenang dan Doa Khusus/Syafaat: Ibu Retno Kusuma Astuti
Diakhiri dengan Nyanyian Doa Yabes
"Kiranya Engkau memberkati aku berlimpah-limpah dan memperluas daerahku,
dan kiranya tangan-Mu menyertai aku, dan melindungi aku dari pada malapetaka, sehingga kesakitan tidak menimpa aku!" (1 Tawarikh 4:10)
(One Day)J. Wilbur Chapman, antara 1909Charles H. Marsh, antara 1909Galatia 4:4-5; Ibrani 9:281=Des 9/41: Surga penuh pujian bagi Tuhan;Dosa dunia sejahat-jahatnya;Yesus dilahirkan dari perawan;Dia teladanku yang sempurna!Ref.Hidup matiNya bagi umatNya;Dosa-dosaku diampuniNya;Tuhan telah bangkit, Ku dibenarkan;DatangNya kini aku nantikan!2: Tuhan disuruh mendaki Kalvari,Dihina, disalib hukumanNya;Siksa dan nista segala dit'rima;Dia Juru S'lamat yang setia!3: Dalam taman Tuhanku ditinggalkan,Maut menghentikan pend'ritaanNya;Malaikat turun menjaga kuburNya;Dialah harapanku s'lamanya!4: Kubur tak sanggup menahan Tuhanku,Batu lepas dan pintu terbuka;Bangkit Dia, kuasa maut terkalahkan;Kini Tuhanku kekal di surga!5: Bunyi nafiri kelak berkumandang,Sinar di langit terang benderang;Hari indah bagi yang dalam Tuhan;Juru S'lamatku tetap kukenang!
(The Lord Bless You and Keep You)
Peter C. Lutkin, 1900Bilangan 6:24-261=C 4/41: Tuhanmu memberkatimu;Tuhan melindungi, menyinarimu,Memb'ri kasih karunia;Tuhan menyinarimu dengan wajahNya,Memb'ri kasih karunia, karunia;Damai sejaht'ra dib'ri Tuhanmu. Amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar