Buletin Jatisia Denva Kebaktian Minggu, 23 Agustus 2023
Drum: Timothy; Bass: Eva Monica
Kebaktian Minggu Gereja Baptis Indonesia Golden BoulevardSelamat Datang dan Selamat Berbakti, Kebaktian Minggu, 27 Agustus 2023Informasi Untuk Kegiatan Gereja
Sambutan : Pemimpin Acara
Kasih yang begitu besarLebih kuat dari dosaKasih yang menemukankuSelamatkan dan pulihkankuKunaikkan syukurkuKu tak akan berhentiMemuji, meninggikan nama-MuSelalu menari memuliakan-MuDibebaskan, dibangkitkanHidup yang Kau b'ri dan kini hanya untuk-Mu
Pemimpin Acara:
“Tetapi, TUHAN ada di dalam bait-Nya yang kudus.
Berdiam dirilah di hadapan-Nya, hai segenap bumi!
Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita,
datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!
Ketahuilah, bahwa TUHANlah Allah;
Dialah yang menjadikan kita dan milik Dialah kita,
umat-Nya dan kawanan domba gembalaan-Nya.”
Tak selamanya mentari bersinarTak selamanya dunia berputarNamun kasihMu tetap selamanyaJanjiMu Tuhan tak pernah berubahSelamanya ku cintaiTempat kediamanMu TuhanSelamanya ku kagumiKasihMu tiada batasnyaTakkan pernah kau ku ingkariKasihMu selalu ada untukku
Doa Pembukaan: Pemimpin Acara
(O Worship the King)
Robert Grant, 1833Johann Michael Haydn, 1815Mazmur 104; Yohanes 4:231=As 3/41: Sembahlah Allah Yang Mahabesar;Ucapkan syukur dengan bergemar;Benteng dan Penolong Yang Mahaesa,Bertakhta di surga dengan megahNya.2: Masyurkanlah kodrat dan rahmatNya,Bersalutkan t'rang di cakrawala;AmarahNya nyata di gempa hebat,Petir, guntur, angin topan yang dahsyat.3: RahmatMu, ya Allah, tak tersukat;PerlindunganMu selalu dekat:Memancar di langit, gunung, dan lembah,Sehingga manusia penuh bahagia.4: Tuhanlah Khalik dan Bapa kami;JanjiMu teguh, tak Kau ingkari;KasihMu melimpah setiap saat;Kau Benteng, Penolong, dan Juru S'lamat. Amin.
Saat memberi Persembahan dan Persepuluhan, Petugas: Adik Eunike dan Adik Clevia - dengan diiringi Musik Instrument dari Gereja (share screen barcode bank dan pemintaan Bukti tanfer)
(Christ Receiveth Sinful Men)
Erdmann Neumeister, 1718; Emma F. Bevan, 1858James McGranahan, 1883Lukas 15:1-71=D 3/4, 12/81: "Dit'rimaNya yang cemar!"Hai beritakan seg'raKes'lamatan yang besarBagi orang tercela.Ref.Nyanyikan...lah, bergemar:Dit'rima...Nya yang cemar!Kasih Kris...tus yang besar:Dit'rimaNya yang cemar!2: Baiklah datang padaNyaKarna Firman yang benar;Pasti diampuniNya:Dit'rimaNya yang cemar.3: Dari dosa ku lepas,Dari hukum ditebus;Tuntutannya yang tegasT'lah dibayar Penebus.4: Dit'rimaNya yang cemar;DihapusNya nodaku;K'lak di surga bergemarSerta Juru S'lamatku.
Saat Tenang dan Doa Khusus/Syafaat: Ibu Retno Kusuma Astuti
Diakhiri dengan Nyanyian Doa Yabes
"Kiranya Engkau memberkati aku berlimpah-limpah dan memperluas daerahku,
dan kiranya tangan-Mu menyertai aku, dan melindungi aku dari pada malapetaka, sehingga kesakitan tidak menimpa aku!" (1 Tawarikh 4:10)
Teks: Roma 7:24-25 - Pdt. Johni Mardisantosa
(Thou, My Everlasting Portion)Fanny J. Crosby, 1874Silas J. Vail, 1874Mazmur 34:191=G 3/41: Hanya Yesus kumiliki, Air hayat bagiku;Hanya Yesus kuikuti, S'panjang jalan sertaMu.Berdekat padaMu, Berdekat padaMu;Hanya Yesus kuikuti, S'panjang jalan sertaMu.2: Kesenangan duniawi, Itu bukan pintaku;Sungguh rela ku bekerja, Asal s'lalu sertaMu.Berdekat padaMu, Berdekat padaMu;Sungguh rela ku bekerja, Asal s'lalu sertaMu.3: Kuatkan ku dalam sengsara, Pada lautan hidupku;Lalu masuk pintu surga, Bahagia sertaMu.Berdekat padaMu, Berdekat padaMu;Lalu masuk pintu surga, Bahagia sertaMu. Amin.
Doa Penutup: Pdt. Johni Mardisantosa
Nyanyian Penutup: NP 363. Tuhanmu Memberkatimu
(The Lord Bless You and Keep You)
Peter C. Lutkin, 1900Bilangan 6:24-261=C 4/41: Tuhanmu memberkatimu;Tuhan melindungi, menyinarimu,Memb'ri kasih karunia;Tuhan menyinarimu dengan wajahNya,Memb'ri kasih karunia, karunia;Damai sejaht'ra dib'ri Tuhanmu. Amin.
Kebaktian selesai, Tuhan Yesus memberkati.
Biarlah Damai Sejahtera dari Allah Bapa, Kasih dan Pengampunan dari Tuhan Yesus Kristus, serta Bimbingan dari Allah Roh Kudus tetap menyertai kita sekalian. Amin.
Terimakasih untuk mengambil bagian dalam Kebaktian hari ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar